Saturday, March 19, 2011

tasawuf dan ihsan

apa itu penyucian jiwa (tazkiyat al-nafs/tashawwuf)? Benarkah tasawuf sesat(bid’ah)?apa pendapat para ulama sahabat,dan fukaha tentangnya? berbeda dengan ulasan lainnya.
tasawuf di kalangan para salaf
di jelaskan dalam sebuah hadist yang diriwayatkan oleh umar bin khattab tentang jibril yang

menemui Nabi SAW,bahwa seseorang yang ingin sepenuhnya mengikuti jalan islam tidak bisa hanya meyakini rukun Iman,sesungguhnya keimanan meliputi prinsip-prinsip yang dapat membimbing manusia menuju ihsan .


No comments:

Post a Comment